Adapun Program untuk Tahun 2015 penekanannya sesuai dengan Tahun Gereja Peningkatan Ekonomi. Program dibagi atas 5 bagian yaitu Bidang Umum, Bidang Persekutuan, Bidang Pelayanan, Bidang Kesaksian serta Bidang Usaha.
Beberapa program yang ditetapkan adalah partisipasi Moria pada Jubelium 125 tahun GBKP yaitu dengan menampilkan koor massal di Acara Puncak Jubelium dan juga Moria akan membangun satu Rumah Moderamen.
Tahun 2015 juga Moria akan mengadakan MUPEL serta Kursus Kepemimpinan sesuai dengan adanya Pengurus Moria periode yang baru.
(Arita TS)